Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh dividend payout ratio, net profit margin, dan financial leverage terhadap income smoothing pada perusahaan industri barang konsumsi yang terdaftar di bursa efek Indonesia tahun 2012 � 2017. Indeks eckel digunakan untuk menentukan praktik income smoothing. Income smoothing dapat dilihat dari income smoothing indeks dimana jika coefficient of variation of earnings (CV ΔI ≤ CV ΔS), maka perusahaan dikatakan melakukan income smoothing. Analisis data menggunakan regresi logistic binary. Hasil penelitian diperoleh berdasarkan uji omnibus test of model coefficients, dimana variabel dividend payout ratio, net profit margin, dan financial leverage berpengaruh secara simultan terhadap income smoothing. Sedangkan berdasarkan uji wald, dimana hasil nya adalah hanya variable net profit margin yang berpengaruh terhadap income smoothing.

PENGARUH DEVIDEND PAYOUT RATIO, NET PROFIT MARGIN, DAN FINANCIAL LEVERAGE TERHADAP INCOME SMOOTHING PADA PERUSAHAAN INDUSTRI BARANG KONSUMSI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2012-2017

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *